Enso adalah jaringan terdesentralisasi bersama yang menghasilkan bytecode eksekusi untuk smart contract di berbagai blockchain, rollup, dan appchain. Enso beroperasi sebagai blockchain layer-1 berbasis Tendermint yang memetakan semua interaksi smart contract.
Enso telah meluncurkan kampanye Shortcut Speedrun! Kita bisa mengerjakan berbagai tugas yang dibagi menjadi 4 kategori: DeFi, AI, sosial, dan misi ekosistem, lalu mengumpulkan poin.
Cara Garap Airdrop Enso
- Kerjakan Zealy ini
- Klik ini dan check my bonus lalu hubungkan wallet kamu dan hubungkan zealymu
- Selesaikan task sosial dan lainnya ya
Baca juga Tutorial Airdrop Flow3