Tentang Heroes of Mavia
Pernah main Clash of Clans? Nah ibaratnya Heroes of Mavia ini COC nya versi Web3. Yang bikin menarik, mereka ini secara grafis sangat bagus dan tersedia di mobile. Bahkan gamenya bakal rilis di IOS & Android tanggal 31 January ini. Jadi ibaratnya bukan game-game yang masih tahap development, tapi udah ready to launch.
Peluang Heroes of Mavia
Kalo kita perhatiin industri GameFi, sepertinya ditahun ini mulai banyak produk-produk game yang akan rilis. Termasuk House of Mavia. Disisi lain, backers dari Mavia ini juga besar-besar. Mulai dari Animoca Brands, Binance Labs, Cryptocom, Haskey Capital, dll. Dan yaa seperti yang kalian tau, kalo udah backersnya Binance Labs pasti kebayang dong listingnya dimana?
Berikut ini tata cara mendapatkan airdrop Mavia
- Masuk ke waitlist Mavia klik disini
- Masukan email kalian
- Masukan id discord (opsional)
- Cek email dan verifikasi
- Connect wallet kalian
- Ajak temen-temen kalian untuk ikut waitlistnya.
Notes : Kalo kalian holders NFT nya/stake NFTnya, bisa langsung dapet airdrop. Bisa beli NFTnya disini https://opensea.io/collection/mavia-land
Setelah kalian lakuin cara diatas, kalian lakukan tahap berikut ini supaya eligible dalam airdrop Mavia :
- Download game Heroes of Mavia di IOS/Android, bisa mulai didownload dari 31 January 2024
- Buat akun Mavia didalam Aplikasi, pastikan kalian login pake Google/Apple Account, jangan yang Guest.
- Kalo udah masuk ke game, ikutin aja onboarding/tutorialnya.
- Setelah itu kalian kunjungi Mavia.com, bebas di desktop/mobile.
- Connect wallet kalian
- Setelah wallet connect, kalian klik ‘My Account’ dan konek ke Google/Apple Account yang kalian gunakan di aplikasi. Tunggu sampai muncul notif ‘Successfully linked account’
- Di screen airdrop, kalian klik ‘verify’ untuk mengkonfirmasi akun kalian sudah terkoneksi. Sampai muncul notif ‘Account Verified’
- Setelah itu, kalian akan eligible untuk airdrop.
Mereka akan rilis tokennya di 6 February 2024.
Goodluck folks!