CoinFolks
No Result
View All Result
Join Group Telegram ✨
  • Beranda
  • Info Airdrop
  • Bedah Kripto
  • Riset
  • Beranda
  • Info Airdrop
  • Bedah Kripto
  • Riset
No Result
View All Result
CoinFolks
No Result
View All Result

SEC dan CFTC Kompak Awasi Perdagangan Kripto di AS

oleh Aryo Bimo Pratama
2 bulan lalu
0
A A
SEC dan CFTC Kompak Awasi Perdagangan Kripto di AS
Bagikan di TelegramBagikan di WhatsAppBagikan di Twitter
Group Telegram CoinFolks Community Group Telegram CoinFolks Community Group Telegram CoinFolks Community

Dua regulator keuangan terkuat di Amerika Serikat, Securities and Exchange Commission (SEC) dan Commodity Futures Trading Commission (CFTC), baru-baru ini mengeluarkan pernyataan bersama. Ini adalah sinyal bahwa kedua lembaga tersebut sepakat untuk bekerja sama dalam mengawasi perdagangan kripto di AS.

Kedua lembaga tersebut menegaskan bahwa bursa yang sudah diatur—baik di AS maupun luar negeri—tidak dilarang untuk menawarkan produk kripto spot, termasuk yang menggunakan leverage (pinjaman) atau margin trading.

Langkah ini diambil sebagai respons atas rekomendasi dari President’s Working Group on Digital Asset Markets, sebuah kelompok kerja yang mendesak pemerintah AS untuk memberikan kejelasan hukum agar inovasi di dunia blockchain bisa terus berkembang.

SEC and CFTC just opened the gates: spot crypto trading cleared for U.S. exchanges.

This is the green light Wall Street has been waiting for. Liquidity, volume, and price action are about to change fast. pic.twitter.com/B5g7nzrR64

— Ripple Van Winkle | Crypto Researcher 🚀🚨 (@RipBullWinkle) September 2, 2025

Implikasi bagi Pasar Kripto

Pernyataan ini memiliki arti besar untuk pasar kripto. Meski bursa kripto seperti Coinbase dan Kraken sudah menyediakan layanan perdagangan spot, pernyataan bersama ini membuka peluang bagi bursa keuangan tradisional seperti Nasdaq dan NYSE untuk juga menawarkan produk serupa.

Ajaib Ambassador

Panduan ini sekaligus memperlihatkan adanya pergeseran kebijakan aset digital di bawah pemerintahan Presiden Donald Trump, yang terlihat lebih suportif terhadap industri kripto.

Baca Juga Transaksi Avalanche Melonjak 66%, Jadi Pemimpin Pertumbuhan Blockchain Global

Algoland

Regulasi Kripto yang Semakin Jelas

Sejak Januari, Kongres dan Gedung Putih memang aktif mendorong aturan yang lebih jelas untuk pasar kripto. Beberapa langkah penting telah diambil, di antaranya:

  • Genius Act, rancangan undang-undang yang mengatur pengawasan stablecoin.
  • CLARITY Act, rancangan undang-undang tentang struktur pasar kripto yang kini menunggu persetujuan Senat.
  • Laporan dari President’s Working Group yang mendesak SEC dan CFTC untuk berkoordinasi dalam mengatur perdagangan kripto.

Dengan adanya kerja sama ini, diharapkan pasar kripto di AS akan memiliki landasan hukum yang lebih jelas dan stabil, yang dapat menarik lebih banyak investor institusional di masa depan.

Tag: SEC
BagikanKirimTweetBagikan
Aryo Bimo Pratama

Aryo Bimo Pratama

I'm knee-deep in the latest web3 research, and by night, I'm probably still online, exploring new blockchain frontiers.

Terkait Pos

Desember 2025 Jadi Momentum Besar untuk Inovasi Kripto di Bawah Aturan Baru SEC
Berita

Desember 2025 Jadi Momentum Besar untuk Inovasi Kripto di Bawah Aturan Baru SEC

Legislator AS Desak SEC Percepat Aturan Investasi Kripto di Dana Pensiun 401(k)
Berita

Legislator AS Desak SEC Percepat Aturan Investasi Kripto di Dana Pensiun 401(k)

Wintermute Tekankan Bitcoin dan Ethereum Bukan Sekuritas, Desak SEC Buat Aturan Jelas
Berita

Wintermute Tekankan Bitcoin dan Ethereum Bukan Sekuritas, Desak SEC Buat Aturan Jelas

SEC Didesak Quantum-Proof Aset Kripto, Bitcoin dan Ethereum Bisa Terancam Karena Quantum Computing
Berita

SEC Didesak Quantum-Proof Aset Kripto, Bitcoin dan Ethereum Bisa Terancam Karena Quantum Computing

Rekomendasi

Bitcoin & Ether Ditinggal Investor Korporat! Sinyal Bahaya untuk Market Kripto?

Bitcoin & Ether Ditinggal Investor Korporat! Sinyal Bahaya untuk Market Kripto?

dYdX Siapkan Kompensasi Ratusan Ribu Dolar untuk Trader yang Rugi Akibat Crash Oktober

dYdX Siapkan Kompensasi Ratusan Ribu Dolar untuk Trader yang Rugi Akibat Crash Oktober

Tiga ETF Kripto Baru Segera Hadir di Market AS: Solana, Litecoin, dan Hedera

Tiga ETF Kripto Baru Segera Hadir di Market AS: Solana, Litecoin, dan Hedera

Bedah Narasi x402: Teknologi Payment Protokol Terbaru untuk AI

Bedah Narasi x402: Teknologi Payment Protokol Terbaru untuk AI

Polymarket Siap Jadi Raksasa Baru! Valuasi Bisa Naik 10 Kali Lipat ke US$15 Miliar!

Polymarket Siap Jadi Raksasa Baru! Valuasi Bisa Naik 10 Kali Lipat ke US$15 Miliar!

📰✨ CoinFolks Newsletter
Jangan ketinggalan berita terkini dengan mulai berlangganan surel tentang kripto, NFT, web3, dan trading setiap minggu langsung ke email kamu.
Daftar
Tentang Kami

CoinFolks adalah Media Multi-Platform yang menghasilkan konten kreatif, penelitian, dan tren terbaru tentang Industri Web3. Kami menyajikan konten yang telah dikurasi untuk memberi Anda perspektif lain tentang Blockchain, Aset Kripto, NFT, dan teknologi Web3 terkait lainnya.

Jelajahi
  • Home
  • Berita
  • Kelas
  • Riset
  • Blockchain
  • Fundamental
  • Finansial
  • Tutorial
  • Tentang Kami
  • Kontak
Tiktok Instagram Youtube Telegram Linkedin
© 2024 CoinFolks - PT Rekan Artha Teknologi

Disclaimer • Kebijakan Privasi
Pedoman Media Siber • Redaksi

Selamat datang kembali!

Masuk dengan Google
ATAU

Jika kamu sudah mendaftar

Lupa Password? Sign Up

Daftar Akun Baru

Daftar dengan Google
ATAU

Mendaftar dengan akun Google

All fields are required. Log In

Masukkan nama pengguna atau alamat email Kamu untuk mereset kata sandi Kamu.

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
  • Beranda
  • Info Airdrop
  • Bedah Kripto
  • Riset

© 2024 CoinFolks - PT. Rekan Artha Teknologi

Situs web ini menggunakan cookies. Dengan melanjutkan penggunaan situs web ini, Anda memberikan persetujuan untuk penggunaan cookies. Kunjungi Privasi dan Kebijakan Cookie.

CoinFolks Newsletter

Dapatkan berita terkini tentang kripto, NFT, web3, dan trading setiap minggu.

Go to mobile version